Hakikat Fisika
Tugas Fisika 1. Jelaskan perbedaan makna dan contoh dari masing masing produk Fisika tersebut (Konsep, Prinsip, Hukum, Teori) ! Jawab: a. Konsep Konsep adalah abstraksi dari berbagai kejadian, objek, fenomena dan fakta. Konsep memiliki sifat-sifat dan atribut-atribut tertentu. Contoh: Ø Hewan berdarah dingin adalah hewan yang menyesuaikan suhu tubuhnya dengan suhu lingkungannya. Ø Satelit adalah benda angkasa yang bergerak mengelilingi planet. Ø Air adalah zat yang molekulnya tersusun atas 2 atom hidrogen dan 1 atom oksigen. b. Hukum Hukum merupakan pernyataan yang singkat tapi bersifat umum dalam menjelaskan perilaku alam. Terkadang pernyataan itu membentuk suatu persamaan atau hubungan. Contoh: Ø Hukum Archimedes “Jika sebuah benda dicelupkan ke dalam zat cair, maka benda tersebut akan mendapat gaya yang disebut gaya apung (gaya ke atas) sebesar berat zat cair yang dipindahkannya” Ø Hukum Avogadro “Pada suhu dan tekanan yang